Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

KUNJUNGAN KERJA DIRJEN PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM R.I. KE RUMAH TAHANAN KELAS I TANJUNG GUSTA MEDAN

Medan, Selasa (2/8/2016) , Direktur Jenderal Peraturan Perundang-undangan (Dirjen PP) Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia R.I. Prof. Dr. Widodo Ekatjahjana, SH, M.Hum. melakukan kunjungan kerja ke Rumah Tahanan Kelas I Tanjung Gusta Medan terkait dampak blok hunian yang over kapasitas bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) serta mencari solusi atas proses hukum / hukuman pidana yang layak untuk dijatuhkan bagi tahanan pengguna Narkoba. Dalam kunjungan itu, Dirjen PP didampingi Kakanwil Kementerian Hukum dan HAM Sumut Maroloan J. Baringbing serta  Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM M. Yunus Affan, S.H., M.H.meninjau setiap blok hunian WBP di Rutan Kelas I Tanjung Gusta Medan. Hasil Kunjungan kerja ini nantinya akan menjadi bahan masukan dalam menangani permasalahan blok hunian yang over kapasitas serta mencari jalan keluar bagi tahanan pengguna Narkoba tentang hukuman yang layak untuk dikenakan. (Humas Kanwil).

Photo DPP 1

 

Photo DPP 2

Photo DPP 3

Photo DPP 4

Photo DPP 5

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI