Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Kanwil Kemenkumham Sumut Lakukan Koordinasi Pembahasan Draft MoU dan PKS dengan Pemda Humbahas

 10 01 24 KI 1

Humbang Hasundutan - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara lakukan koordinasi pembahasan draft MoU dan PKS dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Humbang Hasundutan. Selasa, (09/01/2024).  

Dengan dipimpin oleh Kepala Subbidang Pelayanan Kekayaan Intelektual, Desg Anggerainy, tim berkunjung ke Dinas Pendidikan Kabupaten Humbang Hasundutan. Dinas Pendidikan Kabupaten Humbang Hasundutan sendiri ajan bersinergi dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara dalam pelaksanaan Agenda RuKI (Guru Kekayaan Intelektual) yang mana dalam acara tersebut akan ada pengukuhan RuKI Sekolah dari 5 (lima) Sekolah Menengah Pertama di Kabupaten Humbang Hasundutan yang berprestasi.  

Kemudian, tim juga melakukan kunjungan ke Bagian Hukum Pemerintah Kabupaten Humbang Hasundutan terkait MoU yang akan ditandatanganu oleh Bupati Humbang Hasundutan dan Kepala Kantor Wilayah. Maksud dan tujuan kegiatan ini ialah untuk mensinergikan dan mewujudkan pemajuan potensi pelayanan dan perlindungan Kekayaan Intelektual di wilayah.

10 01 24 KI 2

10 01 24 KI 3

 

10 01 24 KI 4

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI