Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Kakanwil Kemenkumham Sumut Hadiri Pembukaan Pelatihan Dasar CPNS Gelombang III Golongan II Secara Virtual

pembukaan latsar gel tiga1

Medan – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara Imam Suyudi turut hadir dalam Pembukaan Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Gelombang III Golongan II Angkatan LXXXIII s.d LXXXVII Metode Distance Learning di Wilayah Kerja Balai Pendidikan dan Pelatihan Hukum dan HAM Kepulauan Riau Tahun Anggaran 2022. (09/06)

Kakanwil Kemenkumham Sumut mengikuti langsung dari ruang kerjanya, dengan kegiatan yang dibuka langsung oleh Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Hukum dan Hak Asasi Manusia, Asep Kurnia menyampaikan bahwa pelatihan dengan metode pembelajaran jarak jauh kembali diberlakukan oleh BPSDM Hukum dan HAM di tahun 2022 ini, sebagai langkah penyesuaian di tengah masa pandemi yang belum berakhir. Asep juga menjelaskan kompetensi yang dikembangkan dalam pelatihan dasar CPNS diukur berdasarkan kemampuan yaitu Pertama menunjukkan sikap perilaku bela negara, Kedua mengaktualisasikan nilai-nilai dasar PNS dalam pelaksanaan tugas jabatannya, Ketiga mengaktualisasikan kehidupan dan peran PNS untuk mendukung terwujudnya smart government sesuai dengan peraturan perundang-undangan, dan Keempat menunjukkan penguasaan kompetensi teknis yang dibutuhkan sesuai dengan bidang tugasnya masing-masing.

pembukaan latsar gel tiga2

pembukaan latsar gel tiga3

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI