Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Sakit Bukan Penghalang Menatap Masa Depan

Sakit 1

 
 
Medan- Cuaca cerah mengawali pagi, tampak seorang pemuda dipapah oleh ibunya mendekati panitia. Yogi Satria, peserta yang sedang mengalami demam sudah dua hari ini, datang memaksakan dirinya datang ke Makodam I/BB, Baginya, sakit yang dialami bukanlah penghalang untuk mengikuti pelaksanaan Seleksi Pengukuran Tinggi Badan, Verifikasi Dokumen Asli dan Cetak Kartu Ujian Kualifikasi SLTA/Sederajat sesuai jadwalnya, Rabu (24/10).
 
"Ini masa depan saya" kata Yogi.
 
Hari ketiga pelaksanaan seleksi, sebanyak 215 Panitia akan melayani 7.203 pelamar dengan membagi kegiatan dalam 2 sesi, yaitu sesi pertama dimulai pukul 07.00 WIB - 12.00 WIB dan sesi kedua dimulai pukul 13.00 WIB - 18.00 WIB. 
 
Sebagai informasi, pada hari kedua pelaksanaan seleksi, Panitia telah melayani 6.238 peserta yang hadir dari 7.203 peserta yang dijadwalkan, dengan keterangan terdapat 1.013 peserta dinyatakan tidak lulus dan 5.225 pelamar dinyatakan lulus dan menerima kartu ujian. (Humas Kanwil)
 
 
logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI