Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

PEMBUKAAN DISEMINASI APLIKASI SISTEM DATABASE PEMASYARAKATAN (SDP) VERSI 3 BAGI PEMASYARAKATAN


IMG 8796Medan, 21-23 September 2015 Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI bekerjasama dengan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara menyelenggarakan Diseminasi Aplikasi Sistem Database Pemasyarakatan (SDP) Versi 3 Bagi Pemasyarakatan Jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara bertempat di Hotel Grand Impressions Medan.

Kepala Kantor Wilayah diwakili oleh Kepala Divisi Administrasi Edilauder Lbn Gaol membuka secara resmi Diseminasi ini didampingi oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan dan Kepala Bidang Pembinaan, Bimbingan Pemasyarakatan, Pengentasan Anak, Informasi dan Komunikasi pada Kantor Wilayah yang dihadiri oleh Pejabat Struktural pada Kantor Wilayah dan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan di wilayah Sumatera Utara.

Diseminasi ini diikuti oleh Peserta berjumlah 37 orang peserta yang terdiri dari Pegawai atau Petugas Pemasyarakatan pada Kantor Wilayah dan UPT Pemasyarakatan di wilayah Sumatera Utara.

Dalam sambutannya menyampaikan mengenai implementasi Ayo Kerja Kami PASTI di Unit Pelaksana Teknis, aplikasi tidak hanya pada SDP (Sistem Database Pemasyarakatan) dan siMAYA, tahun 2015 tidak ada lagi surat menyurat dan dokumentasi, SDP dikaitkan dengan siMAYA dan PASTI maka SDP adalah salah satu inovasi, IT (Informasi Teknologi) dan untuk menjangkau ke seluruh wilayah, SDP adalah inovasi untuk mengejar ketertinggalan Instansi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dan Warga Binaan Pemasyarakatan dan Pegawai memahami mengenai IT tersebut. (Humas)

 

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI