Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Peduli Pengembangan Ekonomi, Kanwil Kemenkumham Sumut Kembali Sosialisasikan Perseroan Perorangan

coverapel

Medan- Aparatur Sipil Negara (ASN) Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara akan terus memberikan pelayanan terbaik. Kerja keras yang kita lakukan selama beberapa waktu yang lalu memperoleh predikat terbaik ke 2 dalam hal penyebar luasan informasi di wilayah dari Direktorat Jenderal Administrasi Hukum, hal ini merupakan hasil dari koordinasi yang terjalin dengan baik pada setiap Pelajaran Kanwil Kemenkumham Sumut.

Hal ini disampaikan oleh Kepala Bidang Pelayanan Hukum Flora Nainggolan sebagai Pembina Apel Pagi yang dilakukan secara virtual, Rabu (13/10). Apel Pagi ini diikuti langsung oleh para Pimpinan Tinggi yaitu Kepala Kantor Wilayah Imam Suyudi, Kepala Divisi Administrasi Betni Humiras Purba, serta Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Purwanto.

“Dalam waktu dekat Divisi Pelayanan Hukum dan HAM akan kembali melaksanaan sosialisasi mengenai Perseroan Perorangan di wilayah Kota Gunung Sitoli dan Kabupaten Nias, hal ini merupakan turunan dari Undang-Undang Cipta Kerja yang bertujuan untuk pengembangan perekonomian sektor mikro”, Ucap Flora.

Menutup amanatnya Pembina Apel kembali mengingatkan agar para pegawai dilingkungan Kanwil Kemenkumham Sumut tetap disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan.

zpel2

zpel 3

zpel4

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI