Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Kanwil Kumham Sumut Dukung Perfilman Indonesia Ayo Nonton Film Nariti

03.11.22APG1

MEDAN – Divisi Administrasi Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara berkesempatan menjadi petugas dalam pelaksanaan kegiatan Apel Pagi Kamis, 03 November 2022. Bertempat di halaman depan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara pelaksanaan apel pagi diikuti oleh Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas dan seluruh jajaran pegawai.

Sahata Marlen Situngkir selaku Kepala Bagian Umum dalam amanatnya menyampaikan ucapan terimakasih nya kepada jajaran pegawai atas pelaksanaan kegiatan apel pagi.

Turut serta memberikan stimulus dunia perfilman nasional Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara melalui Gerakan Bangga Nonton Film Nasional mengajak seluruh masyarakat dan jajarannya untuk turut mempromosikan serta menonton film Nariti yang merupakan Film Produksi Nasional.

“Hari ini film Nariti sudah tayang di bioskop, mari bersama kita dukung perfilman Indonesia dengan menonton film tersebut”, ucapnya. Hal ini merupakan sumbangsih Kanwil Kemenkumham Sumut dalam memajukan sektor film tanah air.

Menutup amanatnya Marlen menyampaikan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara hari ini melalui Kepala Administrasi menghadiri Undangan dari Inspektorat Jenderal atas capaian Kumham Sumut dalam melakukan Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan.(HUMAS/MR.R).

03.11.22APG5

03.11.22APG5

03.11.22APG5

03.11.22APG5

 

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI