Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Kanwil Kemenkumham Sumut Bersama Tim Ditjen Pemasyarakatan Lakukan Pengecekan Fisik Data Senjata dan Persedian Amunisi UPT PAS

budibmn

Medan – Hari ini Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara  bersama  tim dari Direktorat Jenderal Pemasyarakatan melaksanakan Monitoring Tindak Lanjut Temuan BPK atas Pencatatan Senjata dan Amunisi. Bertempat di Ruang Muladi, Selasa 14 Juni 2022.

Kegiatan dibuka oleh Kepala Subbagian Pengelolaan Keuangan dan Barang Milik Negara Maraulina. Hadir pada kegiatan ini Tim dari Direktorat Jenderal Pemasyarakatan dipimpin oleh Widy Melfiariny.

“Kegiatan ini dijadwalkan akan berlangsung dari tanggal 13-15 Juni 2022, saya harap kerja sama dari rekan-rekan semua agar kegiatan ini dapat berjalan dengan lancar. Selain itu apa yang menjadi temuan dari BPK ini dapat segera kita tindak lanjuti sampai tuntas”, ucap Maraulina.

Pelaksanaan pemeriksaan nantinya akan dibagi kedalam tiga kelompok, di harap untuk segera menyesuaikan dengan kelompok masing-masing. Tiap kelompok akan di damping satu orang dari Kanwil, tambahnya.

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk tindak lanjut maka dilakukan monitoring dan cek fisik guna mengkonfirmasi pelaporan data senjata dan persediaan amunisi yang dikelola oleh Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan pada jajaran Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara.

budibmn0

budibmn1

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI