Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Kakanwil membuka Acara Penataan Perencanaan Kebutuhan Barang Milik Negara Tahun 2021

Medan - Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara (Dewa Putu Gede) bersama dengan Kepala Divisi Administrasi (Indah Rahayuningsih) dan Kepala Divisi Pemasyarakatan (Jahari Sitepu) membuka acara Penataan Perencanaan Kebutuhan Barang Milik Negara (RKBMN) Tahun 2021 yang bertempat di Aula Pengayoman Lantai V Kantor Wilayah Kemenkumham Sumatera Utara. Kamis (21/03/2019)

Dalam pembukaannya, Kakanwil menghimbau agar BMN ditata dengan sempurna. Karena kunci dari awal penataan BMN ini ialah perencanaan. Apapun perencanaannya yang tidak baik akan menghasilkan hal yang buruk. Semua BMN harus dipelihara dengan baik dan berhati-hati dalam menggunakannya.

Kakanwil berharap agar seluruh peserta menyimak dan mempelajari ilmunya dengan baik. Dan kedepannya dalam penataan BMN ini agar melakukan komunikasi dua arah yang baik antara operator dengan Tim dari pusat.

Acara ini turut menghadirkan narasumber dari Kepala Bagian Sattus Penggunaan dan Pengamanan Barang Milik Negara, Biro Pengelolaan Barang Milik Negara, Sekretariat Jenderal Kemenkumham RI (B.Irene Situmorang, S.H., M.H. dan Yunan Helmi, S.H.). (Humas)

 

BMN 1

BMN 2

BMN 3

BMN 4

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI