Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

HUT KORPRI KE-52, Kanwil Kemenkumham Sumut Siap “KORPRIKAN INDONESIA”

korpri

Medan - Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) merayakanHari Ulang Tahun (HUT) ke-52 pada 29 November 2023 dengan mengusung tema“KORPRIKAN INDONESIA” yang secara serentak dilaksanakan di berbagai wilayah di Indonesia termasuk di Halaman Kantor Wilayah Kemenkumham Sumatera Utara, Rabu (29/11/23).

Tema tersebut mengandung harapan agar anggota KORPRI lebih bersemangat dalam bekerja dan berkontribusi melayani kepentingan publik dan mewujudkan fungsinya sebagai perekat persatuan bangsa sehingga mewarnai proses pembangunan nasional.

Selanjutnya, pada upacara bendera perayaan HUT KORPRI ke-52, Rudy F. Sianturi membacakan sambutan Ketum Dewan Pengurus KORPRI Nasional bahwa di tahun 2024 seperti pemilihan presiden, DPR, DPD, DPRD dan pemilihan 38 Gubernur/Wakil Gubernur dan 514 Bupati/Wakil Bupati/Walikota/Wakil Walikota netralitas para ASN dan netralitas KORPRI harus tetap terjaga.

KORPRI mencakup peningkatan kualitas pelayanan publik, digitalisasi birokrasi, penguatan ideologi ASN,perlindungan karir, bantuan hukum, dan peningkatan kesejahteraan.

Program ini diharapkan membawa dampak positif pada masyarakat. Untuk itu, saya mengajak pengurus KORPRI agar turut berperan serta secara aktif dalam menangani masalah inflasi, stunting, kemiskinan ekstrem, anak tidak sekolah, dan perkawinan anak-anak.

korpri2

korpri3

korpri4

korpri5

korpri6

korpri7

korpri8

korpri9

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI