Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Diseminasi Pembayaran Tunjangan Kinerja Berdasar Kinerja Melalui Aplikasi SIMPEG

diseminasi tunker1

Medan – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara yang diwakili oleh Kepala Bagian Umum, Sahata Marlen Situngkir beserta staf mengikuti kegiatan Diseminasi Pembayaran Tunjangan Kinerja Berdasar Kinerja Melalui Aplikasi SIMPEG secara virtual melalui aplikasi zoom. (Selasa,8/12/2020)

Kegiatan dibuka oleh Kepala Biro Kepegawaian, Mohammad Hayat Henri yang didampingi oleh Kabag Perencanaan Dan Sistem Informasi Kepegawaian, Achmad Fahrurazi dan Kasubag Sistem Informasi Kepegawaian, Bramantyo Agung Nugroho. Biro Kepegawaian menyampaikan bahwa seluruh Kantor Wilayah di 33 Provinsi dan Unit Pelaksana Teknis di bawahnya yang ada di Indonesia pada tahun 2021 sudah menerapkan Sistem Pembayaran Tunjangan Kinerja  berdasar Kinerja melalui Aplikasi SIMPEG, yang akan dilakukan serentak terhitung mulai tanggal 23 Januari 2021.

Dalam kegiatan kali ini juga membahas mengenai pemanggilan Calon Pegawai Negeri Sipil Kementerian Hukum dan HAM RI formasi tahun 2019 yang rencananya akan dilakukan pada tanggal 30 Desember 2020 nanti.

diseminasi tunker2

diseminasi tunker3

diseminasi tunker4

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI