Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Cegah Covid-19, Pembina Apel Kemenkumham Sumut Tegaskan Penerapan Prokes

2601Prokes7

Medan – Pandemi Covid-19 hingga kini masih berlanjut. Meski penambahan kasus melandai. namun varian terbaru virus ini yakni Omicron sudah masuk ke Indonesia pertama kali pada tanggal 27 November 2021 (Sumber: https://sehatnegeriku.kemkes.go.id/baca/rilis-media/20211219/5339013/kasus-pertama-omicron-di-indonesia-diduga-dari-wni-yang-datang-dari-nigeria/#:~:text=Kementerian%20Kesehatan%20telah%20melakukan%20pelacakan,pada%20tanggal%2027%20November%202021).

Sebagai langkah pencegahan penyebaran virus tersebut, Pembina Apel Pagi Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara dalam amanatnya menegaskan agar seluruh pegawai tidak lengah dalam menerapkan Protokol Kesehatan Covid-19, Rabu (26/01).

“Covid sudah mulai mereda, walau begitu kita tetap harus menerapkan Protokol Kesehatan, seperti memakai masker, mecuci tangan dan menjaga jarak,” kata Ester Sinaga Penyuluh Hukum Ahli Madya.

Dalam waktu dekat, instansi yang sedang membangun Zona Integritas ini juga akan segera melaksanakan vaksinasi Covid-19 ke-3. Untuk itu penting agar setiap pegawai menjaga kondisi tubuh dalam keadaan yang sehat sehingga siap menerima vaksin.

“Kita akan vaksin ke-3, maka kita harus siapkan kesehatan tubuh kita. Inipun tidak menjamin kita tidak terpapar, maka penting menerapkan Protokol Kesehatan,” lanjutnya.

Sementara itu, pengumpulan Daftar Pengusul Penetapan Angka Kredit (DUPAK) Jabatan Fungsional Penyuluh Hukum akan segera diserahkan kepada Badan Pembinaan Hukum Nasional (BPHN) Kemenkumham RI. Sejalan dengan hal tersebut maka esok hari, Kamis (27/01) akan dilakukan pembinaan dari BPHN secara virtual.

Apel diikuti oleh Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM, Purwanto dan para pegawai dilaksanakan di Halaman Kanwil. (HUMAS/sowat)

2601Prokes7

2601Prokes7

2601Prokes7

2601Prokes7

2601Prokes7

2601Prokes7

 

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI