Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

BHAKTI SOSIAL KELUARGA BESAR KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM SUMATERA UTARA DAN WARGA BINAAN PEMASYARAKATAN MEDAN SEKITARNYA DALAM RANGKA HUT PEMASYARAKATAN KE-53 TAHUN 2017 DI ISTANA MAIMUN

Medan, 17 April 2017 Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara mengadakan Bhakti Sosial dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Pemasyarakatan ke-53 Tahun 2017 bertempat di Istana Maimun Medan. Unit Pelaksana Teknis Pemasyarakatan Medan sekitarnya bersama Warga binaan pemasyarakatan (WBP) turut ambil bagian dalam kegiatan Bhakti Sosial yang diadakan di Istana Maimun dengan melakukan kegiatan kebersihan dan pengecatan disekitar halaman Istana Maimun. Kegiatan Bhakti Sosial tersebut mengambil tempat di istana maimun adalah karena Istana Maimun merupakan peninggalan Kerajaan Deli yang didirikan oleh Sultan Maimun Al Rasyid Perkasa Alamsyah yang merupakan keturunan Raja ke-9 Kerajaan Deli dan selesai dibangun pada tanggal 25 Agustus 1888 SM serta menjadi Istana yang terindah di kota medan yang mempunyai sejarah dan budaya yang tinggi. Oleh karena itu Kepala Kantor Wilayah (Ibnu Chuldun) beserta keluarga besar Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara dan Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) ikut ambil bagian dalam kegiatan Bhakti Sosial di Istana Maimun sebagai bentuk kesadaran bersama dalam pelestarian budaya di Istana Maimun yang menjadi salah satu ikon budaya kota Medan.  (Humas)

abca6

abca6

abca6

abca6

abca6

abca6

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI