Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Potong Tumpeng Hingga Serahkan Modal Usaha bagi Eks WBP, Kakanwil Kemenkumham Sumut Maknai Hari Pengayoman Sebagai Momen Kebersamaan

19Modal

Medan – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara (Kakanwil Kemenkumham Sumut), Anak Agung Gde Krisna memaknai peringatan Hari Pengayoman ke-79 sebagai momen kebersamaan.

Usai melaksanakan Upacara Hari Pengayoman ke-79, Agung memotong tumpeng untuk mempererat kebersamaan serta menyerahkan modal usaha bagi eks Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) berupa 100 ekor anak ayam sebagai aksi sosial dalam menyemarakkan perayaan kali ini, Senin (19/8/24).

Digelar di Aula Sahardjo Rutan Kelas I Medan, kegiatan tersebut dihadiri oleh para Kepala Divisi, pejabat Administrator dan Pengawas, para stakeholder, serta segenap pengurus Dharma Wanita Persatuan (DWP) Pengayoman.

“Terima kasih sebanyak-banyaknya karena telah berupaya membesarkan Kementerian kita ini dengan penuh dedikasi dan komitmen yang tinggi. Semarak Hari Pengayoman berjalan dengan penuh kemeriahan dan sarat manfaat. Kami berharap agar hal ini dapat kita maknai sebesar-besarnya dengan meningkatkan kebersamaan kita,” kata Agung.

19Modal2

19Modal3

19Modal4

19Modal5

19Modal6

19Modal6a

19Modal7

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI