Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAK ASASI MANUSIA SUMATERA UTARA MELAKSANAKAN UPACARA HARI DHARMA KARYADHIKA TAHUN 2015

IMG 0154Medan, 30 Oktober 2015 Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara melaksanakan Upacara Hari Dharma Karyadhika yang ke-70 tahun 2015 di halaman Lembaga Pemasyarakatan Klas I Medan yang menjadi Inspektur Upacara Kepala Divisi Administrasi Edilauder L. Gaol yang mewakili Kepala Kantor Wilayah yang mengikuti Upacara di Kementerian berkaitan Kanwil Kementerian dan HAM Sumatera Utara mendapat penghargaan langsung dari Bapak Menteri Hukum dan HAM RI sebagai Kantor Wilayah terbaik ke-2 atas Pencapaian Kinerja Tahun 2015. Peserta Upacara diikuti Jajaran Pemasyarakatan, Imigrasi, Balai Harta Peninggalan Medan sekitarnya. Di kesempatan yang bersamaan juga diberikan penghargaan Satya Lancana Karya Satya kepada Pegawai yang sudah mengabdi didalam tugas, selanjutnya penyerahan Sumur Bor kepada Pemerintah Daerah Provinsi Sumatera Utara.

Sebagai tanda syukur 70 tahun usia Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik Indonesia juga dilaksanakan pemotongan Nasi Tumpeng yang diberikan oleh Inspektur Upacara dan Gubernur Sumatera Utara yang pada kesempatan ini diwakili oleh Bpk A. Nasution sebagai Asisten Bidang Pemasyarakatan dan Kemiskinan kepada perwakilan Pegawai yang tertua juga kepada yang termuda.

Berbagai tropi juga diserahkan kepada pemenang yang telah bertanding didalam pertandingan olah raga beberapa waktu yang lalu dalam memeriahkan HUT Dharma Karyadhika di jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara. (Humas Kanwil Sumut)

IMG 0150

IMG 0153

IMG 0177

IMG 0189

IMG 0194

IMG 0231

IMG 235

IMG 0273

IMG 0292

IMG 294

IMG 297

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI