Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Awasi SKB Non Penjaga Tahanan, Kakanwil Ingatkan Agar Panitia Tetap Fokus

SKB D3 S1 BKN 4

 
Medan - Pelaksanaan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Kanwil Kemenkumham Sumut berlanjut. Usai para Calon penjaga tahanan, hari ini (4/12) giliran pelamar dari lulusan Diploma, Sarjana dan Magister (Non Penjaga Tahanan)  melaksanakan SKB berbasis CAT. Sebelum Ujian dimulai, Kepala Kantor Wilayah (Priyadi) memberikan pengarahan baik kepada panitia maupun peserta. Kakanwil mengingatkan kembali agar panitia tetap fokus. Dan berharap peserta dapat mengikuti ujian dengan baik. 
 
"Seperti yang saya sampaikan sebelumnya, jangan ada yang bermain, Panitia tetap fokus, saya awasi saudara. Mari kita sama-sama fair agar kegiatan ini berjalan baik", tegas Kakanwil. 
 
Proses SKB berbasis CAT itu dilaksanakan di Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara (BKN) Sumatera Utara di Medan. Menurut pengumuman dari panitia pusat, ada 186 peserta dari berbagai formasi yang mengkuti tes. Mereka diharuskan mengerjakan soal Bahasa Inggris dan Materi Substansi Bidang masing-masing. Panitia dari Kemenkumham Sumut yang dikomandoi langsung Kadiv. Administrasi (Indah Rahayuningsih) sudah stand by sejak pagi ditemani Kabag Umum (Jonson Siagian) dan para staff. (Humas Kanwil)
 

SKB D3 S1 BKN 4

SKB D3 S1 BKN 4

SKB D3 S1 BKN 4

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI