Kabar Kantor Wilayah

Indeks Berita Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM RI

Apel Pagi Virtual KUSUMA, Pembina Sampaikan Hasil Rapat Evaluasi Survei IKM-IPK

apel pagi 16 061

Medan - Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara (KUSUMA) melaksanakan Apel Pagi secara Virtual dengan bertindak sebagai pembina ialah Kepala Bidang HAM, Ave Maria Sihombing, yang berpusat di aula lantai 1 KUSUMA. (Rabu,16/06/2021)

Memulai amanatnya, Ave mengingatkan bahwa pandemi Covid-19 belum berakhir, untuk itu mari kita menjaga diri, menjaga keluarga dan sekitar kita dengan tetap mematuhi protokol kesehatan. Berikutnya Ave menyampaikan mengenai rapat evaluasi IKM-IPK yang telah dilaksanakan pada hari Selasa, 15 Juni 2021 dengan mengundang narasumber dari Badan Pusat Statistik (BPS) sebagai pembanding pelaksanaan survei IKM-IPK yang sudah kita laksanakan selama ini. Adapun beberapa masukan diantaranya yaitu dalam survei harus melibatkan seluruh elemen pengguna layanan, bukan hanya dari Divisi Pelayanan Hukum dan HAM saja tetapi harus secara keseluruhan Divisi.

“Dan sebagai bahan masukan ke Balitbang Hukum dan HAM nantinya agar dibuat data pengguna layanan sebagai customer list yang dapat digunakan datanya untuk penilaian TPN nantinya.”, tambah Ave menutup amanatnya.

Apel pagi ini diikuti langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Imam Suyudi, Kepala Divisi Administrasi Betni Humiras Purba, Kepala Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Purwanto, Kepala Divisi Keimigrasian Anggiat Napitupulu, Kepala Divisi Pemasyarakatan Anak Agung Gde Krisna dan Pejabat serta seluruh pegawai yang mengikuti secara daring.

apel pagi 16 062

apel pagi 16 063

apel pagi 16 064

apel pagi 16 065

apel pagi 16 066

apel pagi 16 067

apel pagi 16 068

logo besar kuning
 
KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM
PROVINSI SUMATERA UTARA
PikPng.com school icon png 2780725   Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat, Kota Medan, Sumatera Utara 20112
PikPng.com phone icon png 604605   081260894926
PikPng.com email png 581646   Email Kehumasan
    kanwilsumut@kemenkumham.go.id
PikPng.com email png 581646   Email Pengaduan
    humas.kanwilsumut@gmail.com

 

facebook kemenkumham   twitter kemenkumham   instagram kemenkumham   Youtube kemenkumham
logo besar kuning
 
KANWIL KEMENKUMHAM
PROVINSI SUMATERA UTARA


         

  Jl. Putri Hijau No. 4, Kesawan, Medan Barat,
Kota Medan, Sumatera Utara 20112
  081260894926
  kanwilsumut@kemenkumham.go.id
  humas.kumhamsumut@gmail.com

Copyright © Pusat Data dan Teknologi Informasi
Kemenkumham RI