Pembina Apel Pagi : Kamis Mendatang Kanwil Kemenkumham Sumut Bersama BPHN Akan Melaksanakan Evaluasi Produk Hukum Daerah

Pembina Apel Pagi : Kamis Mendatang Kanwil Kemenkumham Sumut Bersama BPHN Akan Melaksanakan Evaluasi Produk Hukum Daerah

Medan - Mengawali aktifitas hari ini, jajaran Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara melaksanakan Apel Pagi, selaku pembina apel Analis Hukum Madya Ida Nata H. D. Rumondang Sihaloho. Bertempat di Halaman Kanwil Kemenkumham Sumut. (Selasa, 07/03/2023)

Mengawali amanatnya Ondang mengajak seluruh pegawai untuk terus meningkatkan kedisiplinan dalam bekerja,

Kadivyankumham Kanwil Kumham Sumut Dorong Seluruh Civitas Akademika Politeknik Negeri Medan Untuk Daftar dan Catat Hak Cipta Dari Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa di DJKI

Kadivyankumham Kanwil Kumham Sumut Dorong Seluruh Civitas Akademika Politeknik Negeri Medan Untuk Daftar dan Catat Hak Cipta Dari Karya Tulis Ilmiah Mahasiswa di DJKI

Medan – Pemahaman dan pemanfaatan Kekayaan Intelektual dapat dicapai dengan berbagai jenis informasi tentang kebijakan, peraturan, perkembangan  terkini dan praktik penerapannya. Perlindungan Kekayaan Intelektual telah menjadi materi yang sangat diperlukan oleh berbagai kalangan masyarakat, seperti pelaku usaha, akademisi, kaum profesional, industri, maupun aparatur pemerintah baik di pusat maupun di daerah.

Kakanwil Sumut Imam Suyudi, Hadiri secara virtual Rapat Koordinasi Pengelola Pengadaan Barang/Jasa (PPBJ) Kementerian Hukum dan HAM TA. 2023

Kakanwil Sumut Imam Suyudi, Hadiri secara virtual Rapat Koordinasi Pengelola Pengadaan Barang/Jasa (PPBJ) Kementerian Hukum dan HAM TA. 2023

Medan – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara Imam suyudi hadiri secara virtual Rapat Koordinasi Pengelola Pengadaan Barang/Jasa (PPBJ) Kementerian Hukum dan HAM TA. 2023 pada Senin (06/03/2023). Kegiatan yang terpusat dari Hotel Aston Bogor ini dijadwalkan berlangsung dari tanggal 6-10 Maret 2023.

Turut hadir mendampingi Kepala

Biro BMN dan Kanwil Kemenkumham Sumut Dampingi Tim Auditor BPK Lakukan Pemeriksaan Laporan Keuangan TA 2022 di LAPAS Pancur Batu

Biro BMN dan Kanwil Kemenkumham Sumut Dampingi Tim Auditor BPK Lakukan Pemeriksaan Laporan Keuangan TA 2022 di LAPAS Pancur Batu

 

Pancur Batu - Hadir di Sumatera Utara, Tim Auditor Badan Pengawas Keuangan (BPK) lakukan pemeriksaan Laporan Keuangan Tahun Anggaran 2022 di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara. Senin, (06/03/2023).

Hari ini secara khusus, Tim Auditor BPK memfokuskan pemeriksaan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Pancur Batu. Tidak

Kantor Wilayah Kemenkumham Sumatera Utara Selenggarakan Workshop SPIP dan Penerapan Manajemen Risiko

Kantor Wilayah Kemenkumham Sumatera Utara Selenggarakan Workshop SPIP dan Penerapan Manajemen Risiko

Medan, Guna meningkatkan pemahaman dan kompetensi petugas penyusun laporan SPIP dan Manajemen Risiko pada satuan kerja di lingkungan kantor wilayah Kemenkumham Sumatera Utara, Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara menyelenggarakan Workshop Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) dan Penerapan Manajemen Risiko.

Imam SuyudiKepala kantor wilayah Kemenkumham Sumatera Utara dalam sambutannya menyampaikan agar seluruh

Mobile Search